Cara Cek DPT Online KPU Dari Handphone Android dan iPhone
Cara cek dpt online KPU bisa kamu lakukan untuk mengetahui apakah kamu sudah terdapat sebagai pemilih tetap di pemilu yang akan di adakan oleh pemerintah.
Cara Cek DPT Online KPU Dari Handphone Android dan iPhone - Pemilihan Umum sebentar lagi akan di laksanakan di negara kita.
Bagi warga negara Indonesia wajib untuk memilih dan menggunakan setiap hak suaranya di pemilu yang sebentar lagi akan di adakan.
Namun kamu yang sekarang ini kadang merasa bimbang dan bertanya-tanya apakah kamu sudah di tetapkan sebagai Daftar Pemilih Tetap (DPT).
Sekarang KPU(Komisi Pemilihan Umum) sudah memiliki cara cek DPT Online KPU yang bisa kamu akses secara online
Lalu bagaimana cara cek daftar pemilih tetap?
Kamu gak perlu hawatir karena newbie akan memberikan kamu informasi cara cek DPT online KPU secara online dan kamu gak perlu cek lagi ke kelurahan.
Baca Juga Cara Perpanjangan STNK Online Tanpa Antre Menggunakan Aplikasi Tokopedia
Cara Cek terdaftar di DPT atau Tidak
Komisi Pemilihan Umum (KPU) meminta untuk para masyarakat untuk melakukan pengecekan apakah kamu sudah terdaftar sebagai DPT atau belum
Namun kadang kita tidak memiliki waktu luang untuk melakukan pengecekan karena kita sibuk bekerja.
Namun untuk melakukan pengecekan kamu bisa mengikuti langkah-langkah yang akan newbie berikan di bawah ini
Berikut ini langkah cara cek DPT online KPU
Untuk langkah awal kamu bisa kunjungi halaman resmi KPU atau bisa langsung saja ke cekdptonline.kpu.go.id
Selanjutkan kamu bisa langsung saja masukkan nomor NIK atau nomor Passport yang kamu miliki
Jika berhasil maka kamu akan mendapatkan informasi TPS (Tempat Pemilihan Suara) tempat kamu terdaftar.
Jika kamu sudah terdaftar maka data dirikamu akan tampil pada halaman berikutnya berserta nomor TPS dan alamat TPS.
Nanti di sana kamu bisa melakukan pemilihan suara untuk memilih calom presiden dan wakil presiden atau pemimpin kepala daerah.
Baca Juga Lupa EFIN, 3 Cara Minta Nomor EFIN Pajak Baru Secara Online
Bagaimana jika Belum Terdaftar Di DPT Pemilu?
Lalu bagaimana jika belum terdaftar di DPT Pemilu? apakah kamu masih bisa melakukan pemilihan suara di TPS terdakat atau tidak.
Jika kamu tidak terdaftar di DPT maka kamu akan masuk ke DPK(Daftar Pemilih Khusus) seperti yang di informasikan oleh KPU.
Kamu bisa menggunakan hak pilih kamu dengan syarat memiliki KTP elektronik yang sudah kamu miliki.
Namun hal ini kadang cukup merepotkan karena kamu biasanya akan di minta untuk menunggu sampai peserta terdaftar selesai dan jika ada sisa kartu suara maka kamu bisa menggunakannya.
Jika kertas suara tidak ada maka kamu akan di minta untuk ke TPS lain atau kamu di minta oleh panitia untuk menunggu sampai kertas suara tersedia.
Jadi pastikan kamu untuk melakukan pengecekan terlebih dulu dengan cara cek DPT Online KPU yang sudah newbie berikan di atas.
Namun baisanya kamu akan mendapatkan selebaran dimana nama kamu sudah ada di dalamnya berserta nomor TPS.
Tapi jika kamu belum mendapatkannya atau kamu sudah mendapatkan tapi tidak sengaja kerta tersebut hilang.
Maka kamu bisa menggunakan cara cek DPT online KPU di atas yang sudah newbie berikan langkah-langkahnya.
Sekian dulu artikel newbie kali ini dengan judul Cara Cek DPT Online KPU Dari Handphone Android dan iPhone
0 Response to "Cara Cek DPT Online KPU Dari Handphone Android dan iPhone"
Post a Comment
Jangan lupa komentar ya