Rumus Dasar Excel Administrasi Yang Wajib Di Pelajari
Formula dasar excel administrasi wajib banget kamu lakukan agar kamu dapat menggunakannya di bidang pekerjaan kamu di kantor.
Rumus Dasar Excel Administrasi - Microsoft excel sendiri merupakan software pengolah data yang berupa angka atau data dalam jumlah yang cukup banyak.
Biasanya aplikasi Microsoft excel sering banget di pergunakan untuk keperluan administrasi dan juga beberapa pekerjaan untuk mengolah data salah satunya adalah data analisis.
Bagi kamu yang bekerja di bidang admin pastinya kamu harus mengetahui beberapa dasar-dasar excel untuk admin dengan tujuan untuk membantu pekerjaan kamu agar lebih mudah.
Admin merupakan singkatan dari staff administrasi atau administrator yang memiliki tugas untuk melakukan tata kelola administrasi, pembuatan laporan, hingga melakukan pembukuan dasar.
Kamu yang bekerja sebagai admin wajib banget untuk teliti dan juga detail, maka dari itu, seorang admin juga harus bisa mengoperasikan software pengolah data seperti aplikasi microsoft excel.
Lalu, apa saja rumus excel yang sering digunakan oleh para admin?
Rumus dasar excel bagi pemula yang harus di kuasai oleh admin ada beragam. Contohnya saja IF, VLOOKUP, HLOOKUP, SUM, AVERAGE dan beberapa rumus lainnya.
Bagi yang ingin mengetahui belajar dasar excel apa saja yang wajib kita ketahui kamu bisa simak berikut ini.
Rumus excel untuk admin
Ada beberapa rumus dasar excel dan fungsinya untuk admin yang wajib kamu ketahui.
Rumus excel tersebut adalah rumus dasar excel yang biasa dan juga sering banget digunakan oleh admin dalam berbagai bidang.
Berikut ini newbie akan memberikan kamu informasi Rumus dasar excel dan contohnya yang wajib para admin belajar dasar excel yang admin kantor pelajari.
Baca Juga Belajar Data Analyst Dengan Excel, 20+ Rumus Formula Excel Wajib Kamu Tahu
Rumus Dasar Excel IF
Rumus excel dasar IF sendiri merupakan rumus dasar excel yang memiliki fungsi untuk menganalisis kriteria pada suatu data.
Biasanya rumus IF akan menghasilkan jawaban "Benar/Salah" atau "Lulus/Tidak Lulus"
Contoh rumus dasar excel
Rumus IF
=IF(logical_test,[value_if_true],[value_if_false])
Penerapan IF
=IF(7<8,"True","False") > "True" =IF(7>8"Benar","Salah") > "Salah"
Rumus Dasar Excel Vlookup
Rumus selanjutnya yang wajib banget kita kuasai adalah VLOOKUP yang memiliki fungsi untuk mencari atau menampilkan data dari susunan tabel vertikal.
Rumus VLOOKUP
=VLOOKUP(lookup_value,table_array,col_index_num,range_lookup)
Penerapan VLOOKUP
=VLOOKUP(B11;A4:C6;3;FALSE)
Rumus Dasar Excel HLOOKUP
Rumus dasar HLOOKUP memiliki fungsi mirip seperti vlookup, yaitu mencari atau menampilkan data.
Jika VLOOKUP untuk data vertikal maka HLOOKUP untuk mengambil data horizontal.
Rumus HLOOKUP
=HLOOKUP(lookup_value,table_array,col_index_num,range_lookup)
Penerapan HLOOKUP
=HLOOKUP(A8;A2:E6;5;FALSE)
Formula Dasar Excel SUM
SUM sendiri merupakan formula dasar excel yang memiliki fungsi untuk menjumlahkan angka-angka dari sel-sel tertentu yang dipilih.
Rumus SUM
=SUM(number1:number2)
Penerapan SUM
=SUM(A2:A4:A5)
Rumus Dasar Excel SUMIF
Rumus dasar sumif merupakan formula dasar excel yang masih memiliki kaitannya dengan SUM alasannya karena SUMIF memiliki fungsi untuk menjumlahkan angka dari sel-sel tertentu, tapi dengan tambahan kriteria tertentu.
Kamu wajib banget belajar dasar excel yang satu ini karena rumus ini sering banget digunakan.
Rumus SUMIF
=SUMIF(range;criteria;[sum_range])
Penerapan SUMIF
=SUMIF(B3:B15,"Bandung",D3:D15)
Dalam penerapan rumus SUMIF di atas, 'Bandung' merupakan contoh dari kriteria lokasi.
Baca Juga Cara Membuka File Excel Yang Tiba-Tiba Close Dengan Temporary File
Rumus Dasar Excel COUNT
Formula dasar excel selanjutnya adalah COUNT yang digunakan untuk menghitung jumlah data yang berbentuk angka saja.
Rumus COUNT
=COUNT(value1;[value2];...)
Penerapan COUNT
=COUNT(D3:F8)
Rumus Dasar Excel EVERAGE
Rumus dasar excel administrasi selanjutnya adalah rumus dasar excel EVERAGE yang memiliki fungsi dalam menghitung jumlah nilai rata-rata dari sel yang kita pilih.
Rumus dasar excel bagi pemula yang satu ini biasanya kita pergunakan untuk mencari tahu nilai rata-rata dari nilai atau harga barang.
Rumus AVERAGE
=AVERAGE(number1:number2:...)
Penerapan AVERAGE
=AVERAGE(B6;C6;D6;E6)
Rumus Dasar Eexcel MAX
Rumus MAX yang ada di excel merupakan salah satu rumus penting untuk kamu yang ingin menjadi Admin karena rumus ini akan memudahkan kamu saat menggunakan aplikasi excel.
Rumus MAX
=MAX(Angka1;Angka2;…)
Penerapan Rumus MAX
=MAX(B4:B9)
Rumus Dasar Excel MIN
Kebalikan dari rumus MAX, rumus MIN kita pergunakan untuk mencari data yang paling rendah yang ada di aplikasi excel.
Rumus MIN
=MIN(Angka1;Angka2;…)
Penerapan Rumus MIN
=MIN(B3:B9)
Rumus Dasar Excel UPPER
Tidak hanya kita harus pandai mengelola sebuah data, seorang admin harus dapat mengelola data yang di berikan agar bisa dibaca dengan baik.
Salah satunya menggunakan rumus UPPER yang dimana kamu bisa mengkonversikan semua karakter teks ke dalam huruf besar.
Rumus UPPER
=UPPER(Text)
Penerapan Rumus UPPER
upper("Formula dasar excel") > FORMULA DASAR EXCEL
Rumus Dasar Excel LOWER
Kebalikan dari upper rumus formula dasar excel Lower bisa membuat semua karakter text menjadi huruf kecil semua.
Rumus Lower
=lower(text)
Penerapan rumus LOWER
=lower("Rumus Dasar Excel") > rumus dasar excel
Rumus Dasar Excel IFERROR
Setelah menyajikan, dan mengelola dan melakukan analisis data. Kamu pastinya juga harus melakukan pembuatan laporan untuk kebutuhan perusahaan.
Salah satu dasar excel bagi pemula yang bisa kamu gunakan adalah rumus IFERROR dimana rumus ini digunakan untuk menyembunyikan atau menghilangkan data yang error.
Rumus IFERROR
=IFFEROR(value;value_if_error)
Penerapan rumus IFERROR
=IFERRIOR(C6;”Rumus Salah’)
Baca Juga File Excel Lemot. 6 Cara Menemukan Rumus Excel Yang Error Agar File Lebih Ringan
Rumus Dasar Excel INDEX
Rumus dasar excel administrasi selanjutnya adalah rumus INDEX yang merupakan dasar excel untuk mengambil data secara horizontal ataupun vertikal berdasarkan kolom dan baris dari sebuah tabel atau rage data.
Rumus Index
=INDEX(reference,rum_num,[column_num],[area_num])
Penerapan rumus INDEX
=INDEX(C3;E10,5,2)
Di atas merupakan formula dasar excel admin yang wajib banget untuk kamu ketahui agar bisa memudahkan kamu mengerjakan data yang cukup banyak.
Bagi kamu yang belajar formula rumus excel bagi pemula wajib banget untuk menghapal dan mengetahui fungsi rumus excel di atas.
Bisa juga rumus di atas di gabung dan kombinasikan menjadi salah satu rumus excel yang bisa membantu kamu dalam mengolah dokumen.
Oleh karena itu kamu wajib banget belajar dasar excel bagi pemula agar memudahkan kamu dalam mengolah data.
Bagi kamu yang baru belajar dasar excel maka formula dasar excel di atas bisa menjadi salah satu referensi yang bisa kamu pergunakan.
Namun masih banyak rumus excel lain yang belum kita pelajari karena rumus formula dasar excel tidak hanya list yang saya berikan di atas.
Untuk rumus dasar excel selanjutnya akan newbie bahas pada kesempatan berikutnya.
Sekian dulu artikel newbie kali ini dengan judul Rumus Dasar Excel Administrasi Yang Wajib Di Pelajari
0 Response to "Rumus Dasar Excel Administrasi Yang Wajib Di Pelajari"
Post a Comment
Jangan lupa komentar ya