[WORK] Cara Hapus Banyak Kontak Sekaligus di iPhone
Dengan menggunakan aplikasi kontak di iPhone kamu bisa menghapus banyak kontak sekaligus di iPhone sehingga kontak yang double bisa kamu hilangkan.
[WORK] Cara Hapus Kontak Sekali Banyak di iPhone - iPhone yang merupakan salah satu perangkat buatan Apple yang sampai saat ini banyak sekali peminatnya bahkan di Indonesia.
HP buatan pabrikan Apple sekarang sudah mulai mengekspansi pasar dengan perangkat internasional yang cukup ramai di pasaran Indonesia.
Tidak hanya menawarkan spesifikasi yang mempuni, perangkan iPhone buatan Apple juga menawarkan sistem operasi dengan optimasi yang sagat bagus untuk memberikan kinerja yang sangat maksimal pada perangkat yang di pasangnya.
Selain memberikan banyak sekali kelebihan, perangkat iPhone juga pastinya memiliki kekurangan.
Kekurangannya ini adalah para pengguna iPhone tidak bisa menghapus data kontak yang ada di hp mereka secara bersamaan untuk banyak data kontak melalui aplikasi kontak bawaan dari iPhone.
Sehingga, pengguna perlu menggunakan beberapa trik iPhone untuk bisa menghapus banyak nomor kontak yang ada di HP mereka.
Karena newbie juga mengalami hal yang sama jadi newbie jua akan memberikan kamu cara untuk bisa menghapus banyak kontak bersamaan di iPhone.
Baca Juga
Wajib Simak!!! 4 Cara Membedakan Charger iPhone Asli Dan Palsu
Cara hapus banyak data kontak di iPhone
Tidak seperti hp android yang bisa menghapus banyak nomor kontak secara bersamaan. iPhone tidak memiliki fasilitas seperti ini.
Jadi para pengguna iPhone harus menghapus kontak mereka satu-persatu terlebih dulu agar kontak mereka bersih.
Agar kamu bisa menghapus nomor kontak yang ada di iPhone kamu, langkah awal yang bisa kamu lakukan
- Langkah pertama kamu download terlebih dulu aplikasi Groups dari Apple App Store.
- Setelah terpasang di perangkat iPhone, langkah selanjutnya kamu bisa buka aplikasi yang sudah kamu install.
- Pilih pada All Contacts untuk bisa mengakses semua daftar kontak yang ada di hp kamu.
- Selanjutnya jika daftar kontak sudah muncul, kamu bisa pilih nomor kontak yang ingin kamu hapus dengan menekan lingkaran ceklist yang ada di kiri nama kontak yang kamu pilih.
- Pilih opsi actions, dan kemudian kamu bisa Delete Contacts
- Saat ada notifikasi, konfirmasi dengan menekan tombol Remove from my iPhone
Aplikasi bawaan iPhone memang tidak mendukung untuk hapus banyak kontak sekaligus di hp ini. Para pengguna perangkat iOS hanya bisa menghapus satu kontak menggunakan aplikasi ini.
Namun, dengan cara di atas para pengguna iPhone sekarang sudah bisa menghapus beberapa nomor kontak iPhone sekaligus dalam satu waktu yang bersamaan.
Hal ini bisa di bilang lebih efisien ketimbang menggunakan aplikasi kontak bawaan dari sitem operasi iOS.
Baca Juga
HAH iPhone Hilang! Jangan Panik, Begini Cara Melacak HP iPhone Yang Hilang
Cara hapus seluruh kontak iPhone
Bagi kamu yang ingin menghapus seluruh kontak yang ada di iPhone, kamu juga bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini.
- Buka menu setting yang terdapat di perangkat iPhone
- Kemudian masuk ke bagian iCloud
- Kamu bisa cari opsi contacts dan kamu bisa langsung menonaktifkan dengan mengetuk tombol slider
- Saat muncul peringatan, pilih opsi Delete from my iPhone untuk menghapus semua kontak yang ada di hp kamu.
Cara untuk menghapus seluruh kontak di iPhone yang satu ini memiliki sebuah persyaratan wajib, kamu harus melakukan sinkronisasi perangkat kamu ke sistem layanan iCloud atau google contact terlebih dulu.
Bagi para pengguna yang belum menggunakan cara ini, bisa melakukannya dengan cara masuk ke menu ini dan aktifkan silinder yang ada di menu ini terlebih dulu.
Aktfkan juga opsi Backup ke iCloud atau Google. hal ini akan memakan waktu yang cukup lama, jika file yang disinkronkan cukup banyak dan bukan hanya data dan juga kontak yang kamu masukkan.
Sekian dulut tutorial newbie kali ini dengan judul [WORK] Cara Hapus Banyak Kontak di iPhone. Semoga cara ini dapat membantu rekan-rekan semua
0 Response to "[WORK] Cara Hapus Banyak Kontak Sekaligus di iPhone "
Post a Comment
Jangan lupa komentar ya