5 Cara Berlangganan Disney Plus Hotstar
Disney Plus Hotstar memang sedang menjadi perbincangan banyak pemilik smartphone. Alasannya karena sekarang kamu sudah bisa berlangganan Disney Plus Hotstar di Hp android dan juga iPhone
Cara Berlangganan Disney Plus Hotstar - Disney Plus Hotstar memang merupakan salah satu penyedia layanan movie streaming yang saat ini sedang menjadi perbincangan banyak orang.
Alasannya karena film yang terdapat di dalamnya memang merupakan film-film layar lebay yang sudah pasti bagus banget dan mendapat reting tinggi dari IMDB.
Apalagi untuk kamu yang ingin menonton film Mulan live action. Rencananya Mulan akan hadir dan bisa kamu tonton di Disney Plus Hotstar di bulan November ini.
Selain itu terdapat juga beberapa film dan serial yang sudah pasti ingin kamu tonton salah satunya Mandalorian yang merupakan serial terbaik yang wajib kamu tonton saat kamu di rumah aja.
Disney juga sangat terkenal dengan beberapa Film yang cukup legendaris dan yang paling legendaris adalah Avenger yang merupakan film epik di abad ini.
Jadi untuk kamu yang ingin berlangganan Disney Plus Hotstar newbie akan memberikan cara agar kamu bisa menikmati semua film yang ada di Disney+ Hotstar.
Baca Juga
5 Paket Internet Termurah Cocok Untuk Work From Home
Cara langanan Disney+ Hotstar
Ada 3 cara yang bisa kamu gunakan untuk berlangganan Disney+ Hotstar. Dan kamu bisa memilih salah satu cara berlangganan agar kamu bisa dengan mudah melakukan pembayaran.
Kamu bisa memilih salah satu dari metode pembayaran di bawah ini
Berlangganan Disney+ Hotstar dengan kartu kredit
Untuk cara yang pertama, kamu bisa berlangganan paket disney plus hotstar dengan menggunakan kartu kredit.
Cara ini memang sudah biasa banyak orang lakukan. Namun untuk kamu yang tidak memiliki kartu kredit kamu tetap bisa berlangganan juga kok.
Untuk yang gak punya kartu kredit bisa berlangganan dengan cara yang kedua.
Berlangganan Disney+ Hotstar dengan virtual Account Kartu Debit
Selain kertu kredit. Kamu juga bisa berlangganan Disney Plus Hotstar dengan melakukan transfer dengan menggunakan kartu debit kamu.
Untuk berlangganan kamu bisa menggunakan virtual account yang ada di bank Mandiri, BNI, Permata, CIMB Niaga dan Bank Danamon.
Berlangganan Disney Plus dari Minimarket
Kamu juga bisa loo berlangganan Disney+ Hotstar dari minimarket. Di Indonesia terdapat dua minimarket yang bisa kamu pakai untuk membayar berlangganan Disey+
Minimarket tersebut adalah Alfamaret dan juga Indomare. Kamu bisa melakukan pembayaran disini setelah kamu melakukan registrasi terlebih dulu.
Dengan uang virtual
Untuk yang suka melakukan transaksi dengan menggunakan uang virtual. Sekarang kamu bisa berlangganan Disney+ Hotstar menggunakan uang virtual.
Kamu bisa menggunakan OVO dan juga DOKU untuk berlangganan Disney Plus Hotstar sehingga kamu gak usa keluar rumah lagi.
Baca Juga
Pulsa Telkomsel
Yang ini hanya untuk para pengguna kartu Telkomsel. Kamu sekarang sudah bisa berlangganan Disney+ Hotstar dengan melakukan pembayaran menggunakan paket data telkomsel.
Kamu cukup isi pulsa simpati atau Loop dan selanjutnya kamu bisa berlangganan Disney Plus dari aplikasi My Telkomsel.
Di atas merupakan cara yang bisa kamu gunakan untuk berlangganan Disney Plus Hotstar selama 1 bulan.
Di lihat dari paketnya yang kita bisa simpulkan adalah untuk berlangganan Disney + Hotstar paling murah adalah dengan cara berlangganan menggunakan paket internet Telkomsel.
Namun itu kembali lagi dari para pengguna. Kamu lebih seru untuk berlangganan Disney+ menggunakan metode yang mana.
Sekian dulu artikel newbie kali ini dengan judul 5 Cara Berlanggan Disney+ Hotstar. Semoga membantu
0 Response to "5 Cara Berlangganan Disney Plus Hotstar "
Post a Comment
Jangan lupa komentar ya