-->

Cara Install Printer Canon IP2770 Di Windows 10

Untuk para pengguna laptop baru, biasanya akan terinstall sistem operasi baru seperti sistem operasi windows 10. Namun adakalanya saat kita menggunakan sistem operasi windows 10 kita terkendala tidak bisanya menginstall hardware lama seperti contoh printer Canon IP2770 di windows 10.



Cara Install Printer Canon IP2770 Di Windows 10 - Printer canon merupakan tipe printer yang memang sangat bagus untuk kamu pergunakan untuk mencetak foto karena hasilnya yang memang luar biasa.

Namun ada kalanya setiap sistem operasi akan di perbaharui termasuk driver printer. Untuk kamu yang menggunakan sistem operasi windows 10 pasti akan mengalami kesulitan untuk menginstall driver printer lama seperti canon IP2770.

Kadang kala karena di kendala oleh biaya kita tidak bisa membeli printer baru yang sesuai dengan sistem operasi windows 10.

Atau kita diwajibkan untuk menggunakan printer canon ini karena kehandalam printer ini dalam mencetak foto dengan kualitas yang sangat bagus.

Baca Juga 
GRATIS Download Driver Printer Epson L220

Cara install driver canon pixma ip2770 printerdi windows 10

Untuk kamu yang masih cinta dan menggunakan printer ini untuk keperluan kamu sehari-hari. newbie akan memberikan cara mudah untuk menginstall printer canon ip2770 di windows 10 kamu.

Untuk langkah-langkahnya kamu bisa ikuti berikut ini.

Langkah pertama kamu bisa download driver printer canon IP 2770 di Download driver printer Canon IP2770 

Atau kamu bisa menggunakan CD bawaan saat kamu pertama kali membeli printer canon IP2770

Masuk ke Device Manager dengan cara Explorer > klik kanan Computer > manage > Device Manage

Selanjutnya pilih Device printer atau dalam kasus saya adalah software device, klik kanan canon IP2770 lalu pilih Update driver software



Pilih pencarian driver yang kedua yaitu Browser My computer for driver software dan pilih lokasi pencarian driver misalnya jika kamu memiliki CD-ROOM software canon kamu bisa memilih IP2770 di drive E:\ atau drive F:\ sesuaikan dengan lokasi CD-ROOM

Jika kamu memiliki softawarenya yang sudah kamu download dan kamu ekstrak kamu bisa langsung saja pilih lokasi driver printer canon ip2770 yang sudah kamu download dan kamu ekstrak.

Jika driver printer ditemukan, maka akan tampil deskripsi dan lokasi. Secara default akan di pilih driver default secara otomatis lalu kamu bisa pilih next

Tunggu sesaat sampai komputer selesai melakukan pencarian driver, dan jika berhasil maka akan ada notif windows has successfully update your driver software

Baca Juga 
Cara Reset Printer Canon PIXMA IP2770/IP2700 Dengan Cara Mudah Ini

Dan coba kamu lihat pada start > setting > devices > printer



Memang agak ribet namun cara ini bisa kamu gunakan untuk menambahkan driver printer lama di komputer kamu yang menggunakan sistem operasi windows 10

Sekian dulu artikel tentang Cara Install Printer Canon Pixma IP2770 Di Windows 10

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Cara Install Printer Canon IP2770 Di Windows 10"

Post a Comment

Jangan lupa komentar ya

Di nbcdns.com

10 Software Terbaik untuk Recovery Data Harddisk

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel