-->

Cara Merubah Foto Gambar Ke PDF Secara Online Dan Offline Tanpa Aplikasi

Cara Merubah Foto Gambar Ke PDF Secara Online Dan Offline Tanpa Aplikasi - Seiring perkembangan teknologi saat ini. Maka, semakin berkembang juga kebutuhan kita untuk mengamankan sebuah dokumen agar dokumen tersebut tidak dapat di rubah isi dan juga bentuknya.

 Cara Merubah Foto Gambar Ke PDF Secara Online Dan Offline Tanpa Aplikasi

PDF yang memiliki arti Portable Document Format merupakan format file yang paling sering di gunakan untuk mengirimkan sebuah gambar foto atau dokumen berfotmat doc ke orang lain tanpa harus khawatir isi file berubah.

Tahukah kamu sekarang banyak cara yang bisa kita gunakan untuk mengubah file JPG, GIF, PNG atau format DOC word ke format PDF secara online ataupun offline tanpa menggunakan aplikasi tambahan yang kita install di komputer kita.

Format ini biasanya sering kita temukan pada saat kita akan atau ingin mendaftar dan melamar ke sebuah tempat kerja seperti CPNS atau kantor-kantor lainnya. dan biasanya kita akan mencoba untuk merubah file jpg seperti scan KTP, Ijazah yang kita gunakan untuk melamar untuk di rubah ke dalam format PDF.

Untuk cara mengubah jpg ke pdf tanpa software kamu bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini

Baca Juga
 Cara Mengecilkan Ukuran Foto Untuk Daftar CPNS Online

Cara convert JPG ke PDF online

Sebenarnya ada banyak website yang menyediakan layanan untuk mengkonversi gambar ke dalam format PDF online secara gratis. salah satunya kamu bisa menuju https://smallpdf.com/id/jpg-ke-pdf

Kita bisa upload file foto kita untuk merubahnya ke format PDF dengan mengklik "Pilih File"

Cara Merubah Foto Gambar Ke PDF Secara Online Dan Offline Tanpa Aplikasi
 Selanjutnya pilih buat file pdf anda sekarang untuk mengkonvert foto kamu yang dalam format JPEG menjadi PDF
Cara Merubah Foto Gambar Ke PDF Secara Online Dan Offline Tanpa Aplikasi
 Setelah selesai kamu bisa mendownload foto kamu yang sudah kamu rubah ke dalam format PDF
Cara Merubah Foto Gambar Ke PDF Secara Online Dan Offline Tanpa Aplikasi
 Kamu bisa melihat hasilnya apakah sudah sesuai dengan keinginan kamu atau belum
Cara Merubah Foto Gambar Ke PDF Secara Online Dan Offline Tanpa Aplikasi

Cara mengubah jpg ke pdf offline

Selain dengan cara online di atas. Untuk kamu yang tidak memiliki koneksi internet. Kamu bisa menggunakan cara convert jpg to pdf offline di komputer kamu di rumah. Namun sebelumnya kamu harus menginstall aplikasi adobe PDF Reader atau Foxit reader.

Baca Juga
Cara Mengecilkan Ukuran File PDF Secara Online

Setelah kamu menginstall aplikasi di atas kamu tinggal mencari foto yang ingin kamu ubah ke dalam format PDF lalu klik kanan pada foto itu dan pilih Foxit jika kamu menggunakan foxit reader

Cara Merubah Foto Gambar Ke PDF Secara Online Dan Offline Tanpa Aplikasi

Tunggu beberapa saat sampai proses konvert selesai dan kamu bisa melihat hasilnya seperti di bawah ini.

Cara Merubah Foto Gambar Ke PDF Secara Online Dan Offline Tanpa Aplikasi
Setelah hasilnya sesuai. Kamu tinggal simpan gambar kamu yang sudah kamu rubah ke dalam format PDF.

Cara ini bisa juga kamu gunakan untuk merubah file doc. atau exel kamu agar data kamu tidak bisa di rubah pada saat kamu kirim via email.

Sekian dulu artikel kali ini dengan judul Cara Merubah Foto Gambar Ke PDF Secara Online Dan Offline Tanpa Aplikasi 

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Cara Merubah Foto Gambar Ke PDF Secara Online Dan Offline Tanpa Aplikasi"

Post a Comment

Jangan lupa komentar ya

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel