Cara Terbaru Mengganti Password Email Gmail
09:31
Add Comment
Cara Terbaru Mengganti Password Email Gmail - Ada waktunya dimana kita ingin merubah password dari email gmail kita. Entah karena takut lupa atau memang dikarenakan password kita pada email gmail kita sudah diketahui oleh banyak orang.
Banyak kasus dimana kita bisa lupa dengan password email gmail milik kita namun kita masih dapat membuka email tersebut dikarenakan kita telah menyimpan histori dari password email gmail kita tersebut.
Namun kita pasti memiliki kebingung tersendiri dimana kita bingung bagai mana cara untuk kita dapat merubah password email milik kita tersebut.
Tutorial berikut ini merupakan sebuah tutorial bagaimana kita dapat merubah password email gmail pribadi milik kita dengan langkah yang sangat mudah.
Cara mengganti password email gmail terbaru
Dan langkah-langkah tersebut adalah sebagai berikut ini.
- Pertama silahkan masuk ke akun gmail kamu dan klik pada gambar yang ada pada bagian kanan atas pada email gmail yang kamu miliki.
- Setelah muncul klik "My account" dan nantinya kamu akan di bawa ke halaman google milik kamu.
- Selanjutnya setelah masuk ke halaman google milik kamu maka silahkan pilih "Signing in to google" pada nomor 2.
- Pilih "Password" yang ada pada nomor 3 pada gambar di atas
- Selanjutnya kamu akan dibawa ke layar baru dan kamu akan diminta untuk memasukkan password lama kamu.
- Setelah memasukkan password lama kamu maka kamu akan dibawa ke halaman dimana kamu dapat merubah password email gmail kamu ke password yang baru.
- Silahkan masukkan password baru kamu dan klik "Change password"
- Maka sekarang kamu dapat masuk ke akun gmail kamu dengan passwrod email gmail kamu yang baru.
Baca Juga
Nah seperti itulah langkah-langkah terbaru untuk merubah password email gmail yang kamu miliki. hati-hati jika kamu membuka email kamu yaaa jangan sampai email yang kamu miliki di ambil alih oleh orang lain yang tidak bertanggung jawab.
Sekian dulu tutorial saya kali ini yang membahas Cara Terbaru Mengganti Password Email Gmail. semoga artikel sederhana dari saya ini berguna dan dapat membantu menyelesaikan permasalahan yang rekan-rekan hadapi seputar cara merubah atau mengganti password email gmail.
Terimakasih dan salah ngeblog dari newbie code news
0 Response to "Cara Terbaru Mengganti Password Email Gmail "
Post a Comment
Jangan lupa komentar ya